Safari Kamtibmas Polresta Mataram Berikan Bantuan Material Semen Di Dua Masjid

    Safari Kamtibmas Polresta Mataram Berikan Bantuan Material Semen Di Dua Masjid

    Lombok Barat NTB - Polresta Mataram dalam komitmennya untuk melaksanakan Safari Kamtibmas membantu pembangunan tempat ibadah kembali dilakukan kali ini di Masjid Al Mustaqim Dsn Dopang Utara Desa Dopang, Kecamatan Gunungsari dan Masjid Najmul Huda Dusun Kroya Desa Gontoran Kecamatan Lingsar Kabupaten Lombok Barat. Jumat, (14/10)

    Kapolresta Mataram melalui Kasat Binmas Polresta Mataram Kompol Tauhid, SH didampingi Ipda Aminudin, Iptu M.Sidik, serta toga, Tomas, dan jamaah shalat jumat sebgai Khatib yakni Ipda Aminudin menyampaikan dlm khotbah tersebut agar sebagai manusia agar pandai brsyukur , semakin besar derajat kita smakin besar juga tanggung jawb kita, ucap Ipda Aminudin

    Salah satu perintah Allah SWT untuk menghadirkan ketaqwaan yang artinya mengendalikan diri, menjauhkan diri siksanya dari Allah SWT, dengan cara menjalankan perintahnya dan menjalani larangannya.

    Taqwa adalah mereka yang apabila berkata perkataannya itu datangnya dari Allah, sehingga mendapatkan kebahagiaan di dunia dan di akhirat, kata Ipda Aminudin 

    Nilai Taqwa di tengah masyarakat dengan cara menerapkan Taqwa tersebut di tengah masyarakat baik menjaga ketertiban dan ketentraman di lingkunan masyarakat, dengan cara bekerja sama dengan aparat kemanan yg ada di desa baik TNI Polri dan warga masyrakat untuk menciptakan situasi yang aman, pungkas Ipda Aminudin 

    Dilain tempat diwakilkan oleh Kanit Bhabinkamtibmas Iptu Juaini didampingi Plh. Kapolsek Lingsar Iptu Ida Bagus Suwendra, SH juga melaksanakan hal yang sama di Masjid Najmul Huda Desa Gontoran, Lingsar dengan menyampaikan pesan-pesan Kamtibmas.

    Kompol Tauhid SH dalam memberikan sambutannya bahwa kepada jamaah, kdatangan saya ke 2 kali ke Masjid ke dusun ini,   salam Kapolresta Mataram tidak bisa menghadiri langsung kegiatan ini di karenakan ada kegiatan lain, kegiatan safari ini tetap di lakukan tiap minggu ke masjid masjid yg ada di wilayah Polresta Mataram,  

    Ia menyampaikan himbauan terkait kamtibmas agar kita bersama-sama menjaga keamanan di wilayah dengan bekerja sama dengan Bhabinkamtibmas dan Babinsa serta pihak desa, dimana kalau ada permasalahn yang ada di desa agar di selesaikan secara kekeluargaan, agar permasalahan tersebut bisa di selesaikan secara kekeluargaan atau Restoratif Justice (RJ), terang Kompol Tauhid

    Namun apabila permasalahn tersebut tidak dapat selesai kami yang ada di Polsek maupun Polres siap menerima laporan, mohon kiranya diterima bantuan Kapolresta Mataram semoga bermanfaat, tutup Kompol Tauhid

    Dilanjutkan dengan penyerahan bantuan Semen masing-masing sebanyak 30 sak dari Kapolresta Mataram kepada jamaah, atas bantuannya masyarakat tokoh agama, tokoh masyrakat sangat senang atas kunjungan silaturahmi Tim Safari Kamtibmas Polresta Mataram.(Adb)

    ntb
    Syafruddin Adi

    Syafruddin Adi

    Artikel Sebelumnya

    Satgas Ops Zebra Rinjani 2022 Polresta Bagikan...

    Artikel Berikutnya

    Safari Kamtibmas Polsek Sandubaya, Tunjukkan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Romo Paulus Kristian Seswantoko: Apresiasi Setinggi-tingginya kepada Polri dan TNI atas Dedikasi Selama Perayaan Natal dan Tahun Baru
    Kompolnas Apresiasi Polri Atas Keberhasilan Operasi Lilin 2024
    Ketua Forum Studi Transportasi Apresiasi Polri Dalam Kelancaran Nataru 2024-2025
    Sinergi Polri, TNI, dan Pemerintah Jaga Keamanan Prosesi Nyongkolan di Gunungsari

    Ikuti Kami